MUBAZIR.Habiskan Setengah Milyar Lebih. Halaman Kantor DPUPR Muaro Jambi Amburadul. Atas Laporan Pertanggung-jawaban (LKPJ) Bupati TA 2022, DPRD Gelar Rapat Paripurna Rekomendasi. HEBAT: Muaro Jambi Kembali Meraih Opini wajar Tanpa Pengecualian Yang Ke-9. Dan Mampu Peroleh 7 Kali Berturut-turut Sejak 2016. POLISI HARAPAN MASYARAKAT Said Sandi Diduga Tenggelam, Di Perahu Hanya Tinggal HP Dan Sendal. Basarnas Jambi Lakukan Pencarian

Home / Berita / Daerah / Muaro Jambi

Minggu, 21 Agustus 2022 - 09:11 WIB

Meriahkan HUT RI ke 77, Dirreskrimsus Polda Jambi Ikuti Lomba Lari 10k Finish Candi Muaro Jambi

Ultimatum.id,MUARO JAMBI Pemerintah Provinsi Jambi menggelar lomba lari tingkat Nasional tahun 2022 dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77 dengan start dari Desa Niaso hingga finish di Candi Muaro Jambi, Minggu (21/8/22).

Ribuan peserta dari berbagai kalangan ikut dalam perlombaan lari dengan jarak tempuh 10 km tersebut, mulai dari pelajar, masyarakat, TNI dan Polri serta awak media.

Berita Terkait  Korem 042/Gapu Peringati Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H

Lomba lari tersebut dilepas langsung oleh Gubernur Jambi DR H Al Haris, yang turut didampingi Wakil Gubernur Jambi Drs H Abdullah Sani, Wakapolda Jambi Brigjen Pol Drs Yudawan, serta Kasrem 042 Gapu.

Dari ribuan peserta yang mengikuti lomba lari tingkat Nasional yang berhadiah ratusan juta tersebut satu diantaranya adalah Dirreskrimsus Polda Jambi Kombes Pol Christian Tory.

Berita Terkait  POLISI HARAPAN MASYARAKAT

Dirinya menyebutkan bahwa selain ikut memeriahkan HUT RI ke77 , lari juga bisa membuat kita sehat dengan membakar kalori.

” Puji syukur masih diberikan kesehatan sehingga bisa ikut lari hingga garis finish, ” ujarnya.

Dirreskrimsus menambahkan, antusias masyarakat luar biasa, yang mana terlihat lebih dari 4000 yang mengikuti dan tidak hanya dari Jambi saja namun atlet dari Nasional juga ikut dalam lomba lari ini.

Berita Terkait  Dua Kali Seminggu Aksi Berbagi Nasi Bungkus, Cara Keluarga Besar HWSB Peduli Sesama

” Kita berharap kedepannya olahraga lari makin maju khususnya di Jambi, ” lanjutnya.

Kombes Pol Christian Tory juga nantinya akan mengadakan lomba lari juga dengan panitia dari Polda Jambi untuk masyarakat.(Dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Bupati Didampingi Ketua TP PKK Hj Fadhhila Sadat Silaturahmi Ke Yayasan Ibnu Sina

Berita

Maraknya Aksi Geng Motor  Di Jambi, TNI POLRI Lakukan Sosialisasi Pencegahan.

Berita

134 Desa di Tanjab Barat Sudah Miliki Da’i Desa

Berita

Ahirnya Keputusan Calon Ketua PWI Jambi Final Hanya 2 Kandidat.

Berita

Dua Pelaku Pencurian Di Muaro BungoDiamankan Polisi

Berita

Ahirnya Pemilik Gudang minyak Ilegal yang terbakar Tiba Dbandara Jambi.

Berita

AKBP Padli Kapolres Tanjab Barat Terapkan Program BERES

Berita

Kegiatan JMS, Kejari Berharap Pelajar MTs Negeri 1 Kuala Tungkal ‘Kenal Hukum dan Jauhi Hukuman’