MUBAZIR.Habiskan Setengah Milyar Lebih. Halaman Kantor DPUPR Muaro Jambi Amburadul. Atas Laporan Pertanggung-jawaban (LKPJ) Bupati TA 2022, DPRD Gelar Rapat Paripurna Rekomendasi. HEBAT: Muaro Jambi Kembali Meraih Opini wajar Tanpa Pengecualian Yang Ke-9. Dan Mampu Peroleh 7 Kali Berturut-turut Sejak 2016. POLISI HARAPAN MASYARAKAT Said Sandi Diduga Tenggelam, Di Perahu Hanya Tinggal HP Dan Sendal. Basarnas Jambi Lakukan Pencarian

Home / Berita / Tanjab Barat

Senin, 29 Agustus 2022 - 08:11 WIB

Ihsan Atlet FPTI Tanjabbar Berpeluang Ikuti Kejurnas di Ambon Maluku

Ultimatum.id,KUALA TUNGKAL – Setelah mengikuti Event Sirkuit II Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Provinsi Jambi di Wall Panjat Tebing Danau Sipin, Kota Jambi 26-28 Agustus 2022, Dua Atlet Panjat Tebing asal Tanjung Jabung Barat berhasil meraih Medali Emas, Perak dan Perunggu.

Kedua Atlet tersebut atas Nama M Ihsan yang turun di Lead Junior Putra berhasil meraih Medali Emas dan Putri Angelita yang turun di Lead Youth B meraih Medali Perak, dan di Speed WR Youth B Putri juga berhasil meraih Medali Perunggu.

Berita Terkait  Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Kapolsek Jambi Selatan Dengarkan Masukan Masyarakat 

“Alhamdulillah setelah mengikuti event kelompok umur, Dua Atlet kita M Ihsan dan Putri berhasil meraih Medali,” ucap Husaini Tim Manager FPTI Tanjung Jabung Barat, Minggu (28/8/22).

Terhadap Ihsan lanjut Husaini akan diproyeksikan untuk mengikuti Kejurnas Panjat Tebing di Ambon Maluku.

“Ihsan di Proyeksikan mewakili Provinsi Jambi dalam Kejurnas di Ambon,” katanya.

Hal ini dibenarkan oleh FPTI Tanjung Jabung Barat Khairul Anwar. Jika M Ihsan akan dipersiapkan untuk Kejurnas mewakili Provinsi Jambi.

Berita Terkait  Puluhan Handphone Barang Sitaan Warga Binaan Lapas Dimusnahkan Kanwil Kemenkumham Jambi 

“Kalau untuk Kejurnas nanti yang akan memberikan pembinaan Pengda FPTI Provinsi Jambi,” katanya.

Terpisah, Sekretaris Umum FPTI Provinsi Jambi Heru Koyu mengatakan, dari hasil Event Sirkuti II FPTI Provinsi Jambi kelompok umur, akan dilihat Atlet – Atlet terbaik yang akan disiapkan untuk Kejurnas Panjat Tebing kelompok umur di Ambon Bulan Desember 2022.

Berita Terkait  Akhirnya Ditemukan Sejauh 9 KM. Wilson ABK Yang Tenggelam di Sungai Batanghari. 

“Nanti akan kita lihat perkembangan latihannya menjelang keberangkatan. Siapa yang siap dari yang terbaik,” ucapnya.

Pria yang akrab disapa Koyu ini menyebutkan, untuk Kejurnas Panjat Tebing Kelompok Umur ada 8 (Delapan) Atlet yang dalam pemantauan pihaknya.

“Untuk Kejurnas di Ambon ada 5 (Lima) Atlet Putra dan 3 (Atlet) Putri yang kita pantau. Salah satunya Atlet Tanjung Jabung Barat peraih Medali Emas kelas Lead Junior Putra M Ihsan,” pungkasnya.(Bas)

 

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

KEPALA MAKAN DARI KEPALA

Berita

Diduga Akan Edarkan Sabu, Empat Pelaku Diamankan Satresnarkoba Polresta Jambi 

Berita

Bupati Tanjungjabung Barat Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag Apresiasi Kreativitas Peserta Arakan Sahur

Berita

Tak Indahkan Intruksi Kapolri, Aktivitas Tambang Emas Ilegal Di Kabupaten Merangin Jambi Masih Subur Menjamur

Berita

Wabub H.Hairan,SH Dan Wagub Jambi Hadiri Launching Album Lagu Daerah Dan Religi Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Berita

Mulai 3 Oktober, Semua Kendaraan Angkutan Barang Yang Melintasi Jalan Mendalo Akan Di Alihkan.

Berita

Ketua DPRD Merangin Ajak Seluruh Forkomfimda Bahumembahu Menjaga Kabupaten

Berita

Jamhuri: Kemacetan itu Anugrah Bagi Pemprov Jambi