MUBAZIR.Habiskan Setengah Milyar Lebih. Halaman Kantor DPUPR Muaro Jambi Amburadul. Atas Laporan Pertanggung-jawaban (LKPJ) Bupati TA 2022, DPRD Gelar Rapat Paripurna Rekomendasi. HEBAT: Muaro Jambi Kembali Meraih Opini wajar Tanpa Pengecualian Yang Ke-9. Dan Mampu Peroleh 7 Kali Berturut-turut Sejak 2016. POLISI HARAPAN MASYARAKAT Said Sandi Diduga Tenggelam, Di Perahu Hanya Tinggal HP Dan Sendal. Basarnas Jambi Lakukan Pencarian

Home / Berita

Jumat, 17 Februari 2023 - 14:34 WIB

Jum’at Curhat,Kapolsek Jambi Selatan Dengarkan Masukan Masyarakat Soal Situasi Kamtibmas

Ultimatum.id,JAMBI – Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Jambi Selatan kembali mendengarkan kritik, masukan dari masyarakat terkait kinerja Polri khususnya Polsek Jambi Selatan dalam program Jum’at Curhat bersama warga Rzt 39 Kelurahan Thehok.

 

Dalam program Jum’at Curhat tersebut selain Kapolsek Jambi Selatan AKP Suhendry turut hadir Lurah Thehok dalam mendengarkan masukan dari masyarakat.

 

Disampaikan Kapolsek Jambi Selatan AKP Suhendry bahwa Program Jum’at Curhat ini dilaksanakan setiap hari Jum’at di Wilayah Hukum Polsek Jambi Selatan secara bergantian di tiap kelurahan dengan tujuan menampung keluhan masyarakat dan mencari jalan keluar nya secara bersama-sama.

Berita Terkait  Ini Himbauan YLKI Bersama Aktivis,Aliansi Peduli Provinsi Jambi Kepada Masyarakat Se-Provinsi Jambi.

 

” Kami persilahkan kepada warga untuk menyampaikan apa yang menjadi problem di tengah masyarakat kepada pihak kepolisian khususnya tentang Kamtibmas, ” ungkap Kapolsek, Jum’at (17/2/23).

Berita Terkait  KOMPETENSI DAN REGULASI MELAHIRKAN SITUASI

 

Dalam kesempatan ini, salah satu warga turut menyampaikan permasalahan oknum Polri yang cuek dan acuh terhadap lingkungan, dan kedepannya agar lebih peduli.

 

” Kita juga sangat mengapresiasi kinerja Polri dalam program Jum’at Curhat ini,” ungkap Dahlan.

 

Harapannya aparat kepolisian bisa cepat tanggap dalam menyikapi persoalan di tengah masyarakat.

Berita Terkait  Bupati Meresmikan Rumah Singgah RSUD KH.Daud Arif Kuala Tungkal.

 

Selanjutnya warga lain turut sering dilintasi angkutan batu bara menjelang subuh, dan masalah geng motor yang masih meresahkan masyarakat.

Dalam kesempatan itu pula Kapolsek Jambi Selatan turut menyampaikan akan Menindaklanjuti apa yang menjadi permasalahan naik itu terkait personel polri, dan masalah yang menjadi gangguan kamtibmas di masyarakat. (Dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Berdasarkan Data BPBD Di Kabupaten Muaro Jambi Terdapat 6 Kecamatan Rawan Karhutlah

Berita

Soal Stockpile PT TGM Masih Beraktivitas Rd Jamhuri Menilai” Gelap Dan Hitamnya Warna Perizinan Di Muaro Jambi.

Berita

PT. JII JAMB BUKAN PANGGUNG POLITIK

Berita

Pemkab Tanjab Barat Gelar Silaturahmi Bersama Media Massa, Dan Tandatangani Kontrak Kerjasama. 

Berita

Kampung Narkoba Pulau Pandan Di Gebek,7 Orang Diamankan Polisi.

Berita

Seorang Pemulung di Sukabumi Menangis dan Pingsan di Pelukan Jendral Polisi Saat Dapat Kejutan.

Berita

TTS HITAM KELAM TANPA JAWABAN

Berita

Ahirnya Pemilik Gudang minyak Ilegal yang terbakar Tiba Dbandara Jambi.