Bupati Tanjab Barat Perintahkan Baperjakat Evaluasi Kepala Dinas PUPR dan Disbunak

admin

- Redaksi

Jumat, 7 April 2023 - 12:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ultimatum.id,KUALATUNGKAL – Dua orang pejabat eselon II di lingkup Pemerintah Kabupaten Tanjab Barat tengah terlibat masalah dan viral di media sosial.

Keduanya adalah Kepala Dinas Perkejaan Umun dan Penataan Ruang (PUPR) Apri Dasman, dan Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunak) Dian Ismail Paripurna.

Saat dikonfirmasi, Bupati Tanjab Barat Anwar Sadat mengatakan jika ia telah memerintahkan Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) untuk memproses keduanya.

Nantinya, Baperjakat yang diketuai Sekertaris Daerah (Sekda) Tanjab Barat Agus Sanusi akan melaksanakan sejumlah mekanisme kepada Apri Dasman dan Dian Ismail Paripurna.

“Kita sudah serahkan ke Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan untuk melakukan pemeriksaan terhadap kepala OPD (organisasi perangkat daerah) kita yang sempat heboh di medsos,” kata Anwar, Kamis (6/4/2023).

Ditambahkan Anwar, ia menyerahkan sepenuhnya persoalan itu kepada Baperjakat. Saat ini proses kepada keduanya terus berjalan dan diharapkan segera rampung dan ada hasilnya.

Berita Terkait  Maraknya Aksi Geng Motor  Di Jambi, TNI POLRI Lakukan Sosialisasi Pencegahan.

“Tinggal lagi kita menunggu bagaimana Baperjakat bekerja terhadap beberapa ASN kita yang memang melakukan hal-hal yang dianggap kurang baik,” ujarnya.

Anwar juga menegaskan jika evaluasi juga akan dilakukan kepada kepala organisasi perangkat daerah (OPD) lainnya.

“Dengan kejadian ini kita pemerintah akan melakukan evaluasi secara menyeluruh, dan mudah-mudahan evaluasi itu menjadi landasan di dinasnya masing-masing,” tandasnya.

Berita Terkait  Tiada Henti Sumur Bor Ilegal Di Desa Bungku Semburkan Minyak,Tim Gabungan Polisi Bersama EP Pertamina Turun Ke lokasi.

Sebagaimana diberitakan, Kepala Dinas PUPR Tanjab Barat Apri Dasman pernah bermasalah ribut dengan masyarakat di Media Sosial (Medsos). Bahkan persoalan itu juga sampai berujung keributan di kantor Dinas PUPR Tanjab Barat yang mengakibatkan pekelahian serius.

Sementara itu, Kadis Bunak Tanjab Barat Dian Ismail Paripurna digerebek istrinya dan sempat dilaporkan ke polisi atas kasus dugaan perzinaahan. Namun laporan itu sudah dicabut oleh sang istri pada waktu yang bersamaan.
(SL)

Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Benarkah Dewas PDAM Tirta Mayang Di Kangkangi Direksi.?
MENANTI KEHADIRAN TINDAKAN HUKUM 
KORBANKAN HUKUM DEMI KEPENTINGAN KEUNTUNGAN
Ditreskrimsus Polda Jambi Bersama Tim ESDM,LH. Turun ke Lokasi Bekas Tambang Batu Bara di Koto Boyo
PPTB DALAM LINGKARAN KEPENTINGAN
LHP BPK-RI Di DLH & PDAM Tirta Mayang Jambi Jadi Sorotan Aktivis. itu Audit Khusus Kepentingan.
Adanya Temuan LHP-BPK. Mengungkap Skandal Pengelola Retribusi Persampahan Antara DLH Dan PERUMDA Tirta Mayang Kota Jambi.
AKAL SEHAT VERSUS KEBIJAKAN SESAT
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:27 WIB

Benarkah Dewas PDAM Tirta Mayang Di Kangkangi Direksi.?

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:18 WIB

MENANTI KEHADIRAN TINDAKAN HUKUM 

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:28 WIB

KORBANKAN HUKUM DEMI KEPENTINGAN KEUNTUNGAN

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:53 WIB

Ditreskrimsus Polda Jambi Bersama Tim ESDM,LH. Turun ke Lokasi Bekas Tambang Batu Bara di Koto Boyo

Kamis, 6 Maret 2025 - 16:03 WIB

PPTB DALAM LINGKARAN KEPENTINGAN

Minggu, 2 Maret 2025 - 15:46 WIB

Adanya Temuan LHP-BPK. Mengungkap Skandal Pengelola Retribusi Persampahan Antara DLH Dan PERUMDA Tirta Mayang Kota Jambi.

Kamis, 27 Februari 2025 - 01:21 WIB

AKAL SEHAT VERSUS KEBIJAKAN SESAT

Selasa, 25 Februari 2025 - 15:57 WIB

Pelaksanaan Subsidi BBM Sesat Di Jambi,Jadi Penyumbang Besar Atas Kebocoran Keuangan Negara.

Berita Terbaru

Berita

Benarkah Dewas PDAM Tirta Mayang Di Kangkangi Direksi.?

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:27 WIB

Berita

MENANTI KEHADIRAN TINDAKAN HUKUM 

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:18 WIB

Berita

KORBANKAN HUKUM DEMI KEPENTINGAN KEUNTUNGAN

Selasa, 11 Mar 2025 - 18:28 WIB

Berita

PPTB DALAM LINGKARAN KEPENTINGAN

Kamis, 6 Mar 2025 - 16:03 WIB