Bupati Tanjab Barat Resmi lantik 7 Pejabat Eselon II

admin

- Redaksi

Rabu, 3 Januari 2024 - 18:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

UltimatumNews,KUALATUNGKAL, – Beredar nama nama pejabat eselon II hasil lelang jabatan pimpinan tinggi (JPT) pratama Pemkab Tanjung Jabung Barat yang akan dilantik sore ini, Rabu (03/01/2024). Siapa sajakah mereka.

Berdasarkan informasi yang kami dapat, yakni

Kadis Perakim Safrun, Kadis Dinas PMD Muhamad Nasir, Dinas Tenagakerja Eko Suwello, Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Holtikulturan Muhammad Rizal Pahlepi, Kepala Dinas PTSP Tanjabbar M Hafiz, Kelala Dinas Perindag Sawalulid F Tanjung, Kepala Dinas Perikanan Hapriansyah, KepalaBadan KPSDM

Saldi dan Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Riduwan.

Sebelumnya Tim Seleksi JPT telah mengumumkannya 3 besar hasil JPT tersebut yakni:

1. Dinas Perakim Tanjabbar

Berita Terkait  Manasik Haji Kabupaten dibuka secara resmi Oleh Bupati Tanjab Barat di Masjid Syekh Utsman Kuala Tungkal

.Agus Sumantri

Ahamad Jais

Safrun

2.Dinas PMD

Desy Zuzana

Istir Kalia

Muhammad Nasir

3.Dinas Tenagakerja

Kadir

Eko Suwello

Mulyadi

4.Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura

Hidayat Kusuma

Marhalim

Muhammad Rizal Pahlepi

5.Dinas PTSP Tanjabbar

M Hafiz

Fahmi

Yanti

6.Dinas Perindag

Dessy Zuzana

Sawalulid F Tajung

Zakaria

7.Dinas Perikanan

Hapriansyah

Muhamad Hasbi Assidiqi

Berita Terkait  Lewat Buku INSANIAH BPKAD Muaro Jambi Luncurkan Inovasi Terbaru 

Taufik Qurahman

8.BKPSDM

Maskuri

Saldi

Zulkifli

9. Dinas Perkbunan dan Perternakan

Riduwan

Remon Feri Harianja

Suwarno.

Terkait nama yang beredar itu Sekda Tanjabbar Agus Sanusi membenarkan adanya pelantikan yang terjadi sore ini. Ia juga tidak membantah jika nama nama tersebut yang akan dilantik sore ini (03/01/2024)

 

Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Pj Bupati MuaroJambi Hadiri Apel Siaga Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025
Banjir Rendam Sekolah di Muaro Jambi, BBS Minta Pembelajaran Dialihkan ke Online
Benarkah Dewas PDAM Tirta Mayang Di Kangkangi Direksi.?
MENANTI KEHADIRAN TINDAKAN HUKUM 
KORBANKAN HUKUM DEMI KEPENTINGAN KEUNTUNGAN
Buka Rakor Forum OPD, Jun Mahir Harap Bisa Jalankan 12 Program Prioritas
Ditreskrimsus Polda Jambi Bersama Tim ESDM,LH. Turun ke Lokasi Bekas Tambang Batu Bara di Koto Boyo
PPTB DALAM LINGKARAN KEPENTINGAN
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 17:52 WIB

Pj Bupati MuaroJambi Hadiri Apel Siaga Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:01 WIB

Banjir Rendam Sekolah di Muaro Jambi, BBS Minta Pembelajaran Dialihkan ke Online

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:27 WIB

Benarkah Dewas PDAM Tirta Mayang Di Kangkangi Direksi.?

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:18 WIB

MENANTI KEHADIRAN TINDAKAN HUKUM 

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:28 WIB

KORBANKAN HUKUM DEMI KEPENTINGAN KEUNTUNGAN

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:53 WIB

Ditreskrimsus Polda Jambi Bersama Tim ESDM,LH. Turun ke Lokasi Bekas Tambang Batu Bara di Koto Boyo

Kamis, 6 Maret 2025 - 16:03 WIB

PPTB DALAM LINGKARAN KEPENTINGAN

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:47 WIB

Bupati Muaro Jambi Bambang Bayu Suseno, SP, MM, M.Si Memimpin Upacara Perdana Apel Gabungan

Berita Terbaru

Berita

Benarkah Dewas PDAM Tirta Mayang Di Kangkangi Direksi.?

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:27 WIB

Berita

MENANTI KEHADIRAN TINDAKAN HUKUM 

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:18 WIB

Berita

KORBANKAN HUKUM DEMI KEPENTINGAN KEUNTUNGAN

Selasa, 11 Mar 2025 - 18:28 WIB